home

Selasa, 21 Mei 2013

#Sekolah&Belajar





Belajar merupakan sifat dasar manusia. Sejak kecil, sadar atau tidak kita telah belajar bagaimana melakukan suatu hal. Hingga tidak terasa jatuh bangun berkali-kali membuat kita menjadi bisa melakukan sesuatu. Waktu semakin berlalu hingga kita dihadapkan pada sebuah sistem pendidikan di negeri ini. Inilah pendidikan berjenjang yang memang cukup efektif dalam memberikan asupan kepada seseorang. Namun terasa kurang hidup jika yang ditekankan hanyalah teori-teori belaka. (Ilman)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar